IndoNews.Co.Id – Ketombe memang masalah utama jika gemar untuk merawat rambut indah dan halus. Tidak hanya wanita pria pun juga tak kalah banyak dan berani mengeluarkan budged yang cukup banyak untuk menjaga keindahan rambutnya. Untuk itu di sini akan kita bahas mengenai bahan – bahan alami untuk menghilangkan ketombe membandel. Gunakan dan aplikasikan secara tepat untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Cara Menghilangkan Ketombe

Nah !! Ini Dia 10 Bahan Alami Untuk Menghilangkan Ketombe Membandel 

Jaga Kulit Kepala Tetap Kering

  • Usahakan untuk menjaga kulit kepala tetap kering, Jika terkena air hujan pastikan membilasnya dengan air sumur hingga bersih dan gunakan kondisioner untuk menjaga rambut tetap segar.

Menggunakan Minyak Almond

Minyak almond memiliki kandungan zat yang dapat mengusir ketome, Cara menggunakan minyak almond untuk megatasi ketombe adalah :

  • Balurkan satu sendok makan minyak ini untuk rambut dan kulit kepala secara merata.
  • Kemudian tutup rambut dan kepala dengan handuk selama kurang lebih 30 menit.
  • Untuk hasil yang maksimal, campurkan minyak almond dengan minyak zaitun.
  • Dan setelah selesai, mencuci rambut dan kepala dengan air hangat.
  • Sebelum membalurkan minyak usahakan untuk mencuci rambut dengan shampo seperti biasanya.
  • Lakukan secara rutin maka akan segera melihat hasilnya, ketombe pun kabur dari rambut.

Menggunakan Cuka Putih

Ternyata cuka putih juga mampu mngetasi ketombe berikut caranya :

  • Cara menggunakan cuka putih untuk menyingkirkan ketombe di rambut adalah mencampur cuka putih dengan segelas air.
  • Campuran ini digunakan untuk bilas rambut setelah keramas.
  • Kandungan yang terdapat dalam cuka putih telah lama dikenal dalam masyarakat tradisional mengandung bahan-bahan alami yang kuat untuk menyingkirkan ketombe.

Menggunakan Lidah Buaya

Tanaman ini masih dikenal sebagai salah satu bahan alami yang ampuh untuk mengatasi segala macam masalah yang berkaitan dengan rambut. Salah satunya adalah untuk menghilangkan ketombe dari rambut dan kepala.

  • Caranya adalah dengan mengambil gel di tengah lidah buaya.
  • Kemudian dioleskan di seluruh rambut, dan juga pada kulit kepala dengan pijat – pijat lembut.
  • Isi lidah buaya, selain berurusan dengan ketombe juga akan memperoleh sifat-sifat lainnya, yang menyehatkan dan memperkuat rambut.
  • Jangan lupa untuk membilas rambut setelah pengobatan dengan lidah buaya, dan melakukannya secara teratur meskipun masalah ketombe telah selesai untuk kepentingan kedua isi lidah buaya.

Menggunakan Jeruk Nipis

Vitamin c dalam jeruk nipis juga dapat menyehatkan kulit kepala dan melindungi dari ketombe.

  • Caranya cukup mudah, yaitu dengan membelah jeruk menjadi dua buah bagian.
  • Kemudian gosokkan rata pada kulit kepala dan rambut.
  • Bilas rambut sampai bersih setelah selesai.
  • Dan katakan selamat tinggal pada ketombe.

Menggunakan Garam

  • Penggunaan garam sama dengan cara pemakaian soda kue untuk menghilangkan ketombe.
  • Kandungan yang ada pada garam, digunakan untuk membasmi jamur penyebab ketombe.

Menggunakan Daun Neem

Hilangkan ketombe menggunakan daun neem :

  • Daun Neem adalah salah satu jenis daun untuk bumbu khas India.
  • Sama seperti penggunaan Baking Soda dan cuka.
  • Gunakan ampas daun Neem ini untuk keramas, bilas bersih.
  • Lakukan secara rutin jika ingin hasil yang maksimal.

Gunakan Sampo Khusus Antiketombe

Sampo anti ketombe diformulasikan dengan bahan aktif seperti seng pyrithione atau Piroctone Olamine, yang dapat mengontrol jamur dan ragi. Menurut Velaskar, jenis sampo ini dapat digunakan sesering yang diperlukan sekali, dua kali atau bahkan tiga kali seminggu. Dia menambahkan, khusus untuk kondisi rambut berminyak, shampo anti ketombe khusus dapat dikombinasikan dengan kondisioner ringan.

Gunakan Kondisioner Rambut Yang Tepat

Pilih kondisioner ringan yang sesuai dengan rambut. Perlu diingat, conditioner harus digunakan hanya pada ujung rambut, tidak dikulit kepala. Menerapkan kondisioner pada kulit kepala akan meningkatkan jumlah ketombe.

Bagaimana nih …… 😀 Menarik Bukan ???? Nah Jika anda terapkan ini dalam keseharian mudah-mudahan ada hasilnya….. 🙂

Nah !! Ini Dia 10 Bahan Alami Untuk Menghilangkan Ketombe Membandel 

sumber: http://www.indonews.co.id/nah-ini-dia-10-bahan-alami-untuk-menghilangkan-ketombe-membandel/
 
Top